Jateng Dinilai Aman dan Kondusif, Dukungan Datang dari Tokoh Masyarakat Desa Kalinegoro Ahmad Luthfi Jadi Gubernur

    Jateng Dinilai Aman dan Kondusif, Dukungan Datang dari Tokoh Masyarakat Desa Kalinegoro Ahmad Luthfi Jadi Gubernur
    (Foto Dokumen): Ibu Sri Lestari Tokoh Masyarakat Desa Kalinegoro.

    MAGELANG - Ibu Sri Lestari sapaannya ikut mendukung Irejn Pol Ahmad Luthfi yang menjabat Kapolda Jateng untuk maju Pilkada 2024 pada pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur.

    "Kami mendukung penuh Pak Luthfi bisa jadi Gubernur, selama ini Jawa Tengah Aman dan Kondusif, saya rasa Pak Luthfi patut jadi Gubernur, " kata sang Tokoh Masyarakat Desa Kalinegoro itu. 

    Untuk itu, ia menganggap sosok Kapolda Jateng tersebut pantas untuk dicalonkan bursa pemilihan Gubernur Jateng. 

    "Selain itu, dengan pengalamannya memimpin Kepolisian di Jawa Tengah selama 4 tahun terkahir ini, menjadi bukti bahwa Irjen Pol Ahmad Luthfi patut menjadi Kandidat calon Gubernur Jateng, " pungkasnya.

    magelang jateng pilgub jateng 2024 kapolda jateng
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Komunitas Seni Srumbung Apresiasi dan Dukung...

    Artikel Berikutnya

    Warga Desa Sumberejo Dukung Penuh Irjen...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan

    Ikuti Kami